Postingan

UJIAN AKHIR SEMESTER (UAS) MATA KULIAH BAHASA JEPANG

Gambar
Nama                           : Febrina NIM                             : G1B120048 Program Studi              : S1-Ilmu Keperawatan Fakultas                       : Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Dosen Pengampu         : Dr. Drs. Syamsurizal, M.Si. Mata Kuliah                 : Bahasa Jepang Soal UAS 1.   Buat suatu dialog interaktif antara Perawat dengan Pasien menggunakan kata sambung  Dekiru, Mitai, Madeni ,  nado, nangara, d...

SOAL DAN JAWABAN UTS MATA KULIAH BAHASA JEPANG

Dosen Pengampu           : Dr. Drs. Syamsurizal, M.Si. Disusun Oleh                  : Febrina G1B120048 Program Studi                 : S1-Ilmu Keperawatan Fakultas                         : Kedokteran dan Ilmu Kesehatan - Universitas Jambi Tahun Ajaran                   : 2022   SOAL UTS BAHASA JEPANG 1)     Buatlah penjelasan monolog dalam Bahasa Jepang tentang perhitungan hari kelahiran seorang Ibu Hamil dan kapan mulai masuk rumah sakit dan rencana keluar dari rumah sakit. 2)     Buatlah percakapan dalam Bahasa Jepang rancangan jadual kerja seorang perawat dalam bekerja selama satu minggu dan jadual liburnya rutin ...

KOSA KATA WAKTU DALAM BAHASA JEPANG

Gambar
  KOSA KATA WAKTU DALAM BAHASA JEPANG YANG BERKAITAN DENGAN BIDANG KEPERAWATAN ็œ‹่ญทๅˆ†้‡Žใซ้–ข้€ฃใ™ใ‚‹ๆ—ฅๆœฌ่ชžใฎๆ™‚้–“่ชžๅฝ™ ( Kango bun'ya ni kanren suru nihongo no jikan goi ) copr pict : https://www.inews.id/news/nasional/hal-yang-patut-dicontoh-dari-negara-jepang-ini-5-daftarnya-untuk-sukses Hallo semua.. Di pembahasan kali ini kita akan membahas materi tentang kosa kata waktu dalam bahasa jepang yang berkaitan dengan dunia keperawatan. Sebelum masuk ke pembahasan kali ini, kalian harus lebih dahulu mengetahui kosa kata angka dalam Bahasa Jepang. Ingat ya, kalian harus memahami dahulu kosa kata angka dalam Bahasa Jepang. Jika kalian sudah memahami dan mengetahui kosa kata dalam Bahasa Jepang, langsung saja kita memulai pembahasan materi kali ini. Jangan lupa siapkan peralatan belajar kalian juga ya.. Mari kita mulai.. Sedikit kita mengulangi lagi kosa kata angka dalam Bahasa Jepang sebelum masuk ke pembahasan kosa kata waktu. Kosa Kata Angka 1-10 dalam Bahasa Jepang Bahasa Indonesia ...